Search for collections on utndrepository

Uji Biokompatibilitas Implant Hidrogel Glukomanan Porang Sagu Crosslinked Asam Sitrat Pada Mencit Jantan Putih (Mus Musculus L.)

Humayra, Sitiya (2024) Uji Biokompatibilitas Implant Hidrogel Glukomanan Porang Sagu Crosslinked Asam Sitrat Pada Mencit Jantan Putih (Mus Musculus L.). Other thesis, Universitas Tjut Nyak Dhien.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (312kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (566kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (314kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (464kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (183kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (134kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Glukomanan Porang-Sagu adalah dua kombinasi jenis polisakarida yang
sering digunakan secara bersamaan karena memiliki sifat dan manfaat yang sama yaitu membentuk gel dan mudah mengental. Glukomanan Porang-Sagu sering dikombinasi sebagai eksipien dalam formulasi farmasi. Eksipien adalah bahan tambahan selain zat aktif yang digunakan dalam pembuatan, pemberian, dan stabilitas obat. Eksipien memiliki peran penting dalam memastikan bahwa obat dapat diproduksi dan dikonsumsi dengan aman dan efektif.
Uji Biokompatibilitas merupakan kemampuan suatu bahan atau material
dalam berinteraksi dengan jaringan hidup atau sistem metabolisme tubuh tanpa menyebabkan efek toksik, cedera atau reaksi imun yang merugikan pada tempat tertentu. Pengujian biokompatibilitas dilakukan untuk mengevaluasi sifat-sifat sebelum material digunakan dalam aplikasi medis, seperti implant dan perangkat kesehatan lainnya. Tujuan penelitian ini untuk melihat apakah Glukomanan
Porang-Sagu sebagai Eksipien atau bahan tambahan dalam pembuatan implant dan penanaman pada jaringan mencit bersifat kompatibel dan dapat diterima dengan baik tanpa menyebabkan toksisitas pada jaringan hidup atau sistem metabolisme. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimental dan sintesis polimer dilakukan dengan metode inversi fasa, dengan menggunakan 5 formula yang bervariasi. Setelah di sintesis diambil 3 formula yang paling bagus untuk dilakukan pengujian.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa polimer formula yang paling
bagus untuk pembentukan implant yaitu formula 1, 3 dan 5. Polimer ini dipilih berdasarkan warna, bentuk, homogen dan kelarutan. penggujian penanaman implant menggunakan polimer dengan variasi formula yang berbeda-beda masih tergolong kompatibel karena jumlah fibroblast yang terdapat pada jaringan mencit masih tergolong sedikit atau masih dibawah rata-rata sehingga tidak menyebabkan
resiko terjadinya inflamasi dan toksisitas.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Polimer ala, Crosslinked, Drug Delivery System, Biocompatibilatas
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas Farmasi > Farmasi
Depositing User: Unnamed user with email yola@utnd.ac.id
Date Deposited: 07 Nov 2025 04:11
Last Modified: 07 Nov 2025 04:11
URI: http://utndrepository.utnd.ac.id/id/eprint/456

Actions (login required)

View Item
View Item